Split Bill: Yay or Nay?
Manage episode 316575157 series 3101942
Sobat IPOT ada yang sempat ngikutin isu viral di media sosial terkait split bill?
Ada yang bilang kalau first date itu harus cowok yang bayar, tapi ternyata banyak juga yang nggak setuju. Dan itu pun ternyata baru satu dari beberapa fenomena terkait kebiasaan yang udah berlaku di pergaulan kita. Apa aja tuh yang lainnya?
Apakah fenomena-fenomena ini bisa mempengaruhi kesehatan keuangan kita?Selamat mendengarkan~ #SemuaBisaInvestasi
62 episod