PAHAM: Saham-Saham Sumringah Pasca Pelantikan
Manage episode 446162453 series 2862617
Hi, Sobat Cuan
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka resmi dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024 - 2029. Terbentuknya pemerintahan baru sering kali membawa perubahan kebijakan ekonomi yang bisa memengaruhi pasar modal. Bagi para investor, hal ini menjadi momen yang tepat untuk mengevaluasi portofolio. Lantas sektor apa saja yang berpotensi berkembang dengan mengikuti kebijakan pemerintah baru? Simak obrolan lengkapnya hanya di podcast Cuap Cuap Cuan segmen PAHAM (Pantauan Saham) bersama Syarifa Rahma dan Tasya Natalia Pangestika selaku Equity Analyst CNBC Indonesia berikut ini.
Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!
1063 episod