Podcast “HADAPAN TAKHTA KASIH KURNIA” adalah dorongan penggembalaan disampaikan dalam Ibadah Keluarga sebagai pemangkin perbualan dan pertumbuhan kerohanian. Ini merupakan ajakan dari Ibrani 4:16 - “marilah kita tampil dengan berani ke hadapan takhta kasih kurnia, supaya kita mendapat belas kasihan dan kasih kurnia untuk menolong kita ketika kita memerlukannya”. "AT THE THRONE OF GRACE" – Hebrews 4:16; are Pastoral care messages for Family Gatherings; a podcast in the Malay Language, Indones ...
…
continue reading
Podcast Sajak Kini adalah sebuah sajak tercipta yang selalu berangkat dari kegelisahan dan gelisah harus di sampaikan melalui akun @podcastdajakkini yang rutin tayang setiap hari Sabtu | Jika Ingin ceritamu di buatkan literasi, tapi tak ingin rahasianya diketahui, ingin sekedar curhat atau meluapkan kegelisahan, kirim segera cerita menarikmu. Email : [email protected] Instagram : @podcastsajakkini
…
continue reading
Berbagi cerita dan pembelajaran dari sahabat dan keluarga terdekat yang w percaya setiap orang punya keunikan serta potensi untuk dibagikan dan di obrolin, yang tujuannya untuk saling berbagi hal-hal positif.
…
continue reading
Banyak cerita yang akan tersampaikan di podcast ini, semoga mewakili perasaan kalian dan bisa jadi perantara perasaan kalian. Selamat menikmati, maaf kalau jayus, hehe.
…
continue reading
✨ Sajak Kini – “Menjadi Baik Pada Diri Sendiri” Kita sering kali terlalu sibuk menjadi tempat pulang bagi orang lain, sampai lupa bagaimana cara memperlakukan diri sendiri dengan lembut. Kita pandai memaafkan kesalahan orang, namun menjadi hakim yang paling kejam bagi kegagalan diri sendiri. Padahal, menjadi dewasa bukan tentang seberapa kuat kit…
…
continue reading
1
20251228 : "Tahun Baru, Permulaan Baru - Pengampunan. Matius 18.35"
55:48
55:48
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
55:4820251228: "Tahun Baru, Permulaan Baru - Pengampunan. Matius 18:35." Kebaktian Hari Ahad 28.12.2025, 8.30 am. BEM | SIB Lutong Baru BM. ..... Matius 18:21 - 35, ITB. [35] "Maka Bapa-Ku yang di sorga akan berbuat demikian juga terhadap kamu, apabila kamu masing-masing tidak mengampuni saudaramu dengan segenap hatimu.” ... Efesus 4:21-32, ITB. [32] ".…
…
continue reading
1
Red Flag vs Green Flag: Jangan Cuma Karena Sayang, Jadi Buta
5:20
5:20
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:20✨ Sajak Kini – “Red Flag vs Green Flag: Jangan Cuma Karena Sayang, Jadi Buta” Cinta seharusnya membuat kita merasa aman. Tapi karena terlalu sayang, kita sering menutup mata: kata-kata kasar disebut bercanda, kontrol berlebihan dianggap perhatian, dan rasa cemas diterima sebagai hal yang wajar—padahal ada tanda yang sedang kita abaikan. Toxic relat…
…
continue reading
1
Tentang Menata Diri di Tengah Hidup yang Berantakan
6:06
6:06
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:06✨ Sajak Kini – “Tentang Menata Diri di Tengah Hidup yang Berantakan”Ada hari-hari ketika hidup terasa kacau:keuangan seret, pikiran penuh, kamar berantakan,dan kita pun tidak yakin sedang menuju ke mana.Tapi entah bagaimana, kita tetap bangun,tetap bergerak, tetap mencoba menjalani hari.Episode ini mengingatkan:dewasa bukan soal hidup yang rapi,tap…
…
continue reading
1
Mantan di Timeline: Unfollow atau Bertahan?
6:14
6:14
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:14✨ Sajak Kini hadir lagi — episode terbaru:“Mantan di Timeline: Unfollow atau Bertahan?”Di zaman sekarang, putus cinta tidak selalu berarti benar-benar berpisah.Kadang ia tetap muncul di timeline, lewat story, lewat like kecil yang bikin hati goyah tanpa izin. Kita bilang ini silaturahmi… tapi sering kali, itu cuma cara halus untuk tetap dekat denga…
…
continue reading
1
Cinta atau Mimpi? – Apakah Cinta Bisa Menunggu?
5:45
5:45
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:45✨ Sajak Kini hadir dengan episode terbaru: “Cinta atau Mimpi? – Apakah Cinta Bisa Menunggu?” Di usia muda, kita sering berdiri di dua dunia: antara cinta yang ingin dijaga, dan mimpi yang ingin dikejar. Ada waktu yang terbagi, jarak yang memisah, dan prioritas yang membuat hati harus belajar memilih— atau setidaknya, bertahan. Episode ini mengajak …
…
continue reading
1
Tentang Lelah yang Tidak Pernah Kita Akui
5:44
5:44
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:44✨ Sajak Kini hadir dengan episode terbaru: “Tentang Lelah yang Tidak Pernah Kita Akui” Kita hidup dalam dunia yang menganggap kesibukan sebagai kebanggaan dan membuat kita malu untuk mengakui bahwa kita tidak sanggup. Ada lelah yang tidak membuat tubuh roboh, tapi membuat hati perlahan kehilangan cahaya. Episode ini mengajak kita merenung: Apaka…
…
continue reading
1
HTS: Cinta yang Tinggal di Ruang Abu-Abu
6:49
6:49
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:49✨ Sajak Kini hadir dengan episode terbaru: “HTS: Cinta yang Tinggal di Ruang Abu-Abu.” Bagaimana rasanya mencintai tanpa kepastian— menunggu tanpa tahu ditunggu, merindukan tanpa pernah benar-benar diakui? Hubungan yang hangat seperti rumah, tapi dingin seperti kamar kosong saat pertanyaan “kita ini apa?” tak pernah berani diucap. Episode ini menye…
…
continue reading
1
Chat Balas Lama, Story Update Cepat
7:17
7:17
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
7:17✨ Sajak Kini hadir dengan episode terbaru: “Chat Balas Lama, Story Update Cepat.” Tentang rasa yang diam-diam patah, saat menunggu pesan yang tak kunjung dibalas— sementara ia sibuk tertawa di story, membalas komentar orang lain, seolah semuanya baik-baik saja. Episode ini bercerita tentang rasa insecure yang tumbuh pelan-pelan, tentang menunggu ya…
…
continue reading
1
Love Language di Balik Layar: Cinta di Era Chat & DM.
6:55
6:55
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:55✨ Sajak Kini hadir dengan episode terbaru: “Love Language di Balik Layar: Cinta di Era Chat & DM.” Cinta kini hidup lewat layar — dikirim dalam emoji, pesan singkat, dan tanda biru. Kadang “jaga diri ya” terasa lebih hangat dari pelukan, tapi kadang “hehe” justru terasa paling dingin. Episode ini bercerita tentang cara baru kita mencintai: menunggu…
…
continue reading
1
Ghosting: Luka yang Tak Pernah Dijelaskan
7:01
7:01
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
7:01✨ Sajak Kini hadir dengan episode terbaru: “Ghosting: Luka yang Tak Pernah Dijelaskan.” Sebuah episode yang menyelami sunyi paling dalam—tentang kehilangan tanpa perpisahan, tentang seseorang yang pergi tanpa jejak, dan tentang luka yang tak pernah sempat dijelaskan. Episode ini berbicara pada mereka yang pernah menunggu pesan yang tak kunjung diba…
…
continue reading
✨ Sajak Kini hadir lagi — dengan episode terbaru: “Sebelum Ibu Pergi.” Ada cinta yang tak pernah lekang oleh waktu. Bukan cinta yang megah, tapi cinta sederhana — yang hadir lewat suapan nasi, lipatan baju, dan doa yang tak bersuara. Ia tumbuh hanya berdua bersama ibunya, di rumah kecil yang tak mewah, tapi selalu hangat oleh pelukan dan sabar. Hin…
…
continue reading
1
Self-Healing vs Self-Burning: Saat Istirahat Pun Jadi Lelah
5:39
5:39
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:39✨ Sajak Kini hadir lagi — dengan episode terbaru: “Self-Healing vs Self-Burning: Saat Istirahat Pun Jadi Lelah.” Kita sering mendengar kata healing di mana-mana. Ada yang healing ke Bali, ke gunung, ke coffee shop dengan playlist indie dan jendela besar. Tapi lucunya, sampai di sana pun… kepala tetap berisik. Dan saat pulang, tagihan menunggu — leb…
…
continue reading
1
Produktif Katanya Bahagia, Tapi Kok Sesak?
5:53
5:53
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:53✨ Sajak Kini hadir lagi dengan episode terbaru: “Produktif Katanya Bahagia, Tapi Kok Sesak?” Ini adalah obrolan dalam bentuk sajak tentang hal yang sering kita alami diam-diam: hidup yang sibuk, tapi hati terasa kosong. Tentang bagaimana kita tumbuh dengan tuntutan untuk selalu produktif, selalu berlari, sampai lupa caranya berhenti dan merasa cuku…
…
continue reading
1
Teman Dewasa: Datang Tak Sering, Tapi Selalu Kita Tunggu
5:13
5:13
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:13Sajak Kini hadir lagi dengan episode terbaru: "Teman Dewasa: Datang Tak Sering, Tapi Selalu Kita Tunggu." Ini adalah obrolan dalam bentuk sajak tentang sesuatu yang mungkin sedang kamu rasakan—kesepian di usia produktif, kehilangan teman lama, dan betapa sulitnya menemukan koneksi yang benar-benar tulus saat dewasa. Lewat bait-bait sederhana, episo…
…
continue reading
1
Mimpiku Belum Mati, Aku Cuma Lagi Kerja Dulu
6:03
6:03
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:03Kadang mimpi itu bukan tentang seberapa cepat kita mencapainya, tapi seberapa berani kita menjaganya tetap hidup. Bukan berarti kita gagal hanya karena sekarang bekerja demi tagihan, atau masih mencari arah di tengah jalan yang panjang. Setiap langkah kecil, setiap pagi yang kita hadapi meski berat— itu bukti bahwa kita masih bertahan, masih berjua…
…
continue reading
1
Kita Nggak Lelah Sendirian, Cuma Lupa Istirahat
7:12
7:12
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
7:12Kita sering merasa lelah bukan karena terlalu banyak berjalan, tapi karena lupa berhenti sebentar. Kadang kita butuh diam, butuh hening, untuk sekadar ingat bahwa diri ini juga pantas dicintai. 🎧 Sajak Kini : Kita Nggak Lelah Sendirian, Cuma Lupa Istirahat Karena rehat bukan tanda kalah— tapi bentuk cinta untuk diri yang terlalu sering dipaksa kuat…
…
continue reading
1
Sahabat : Tempat Patah Yang Tak Bertanya Kenapa
6:49
6:49
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:49Kadang sahabat itu bukan yang selalu ada di foto, bukan juga yang sering kita pamerkan ke dunia. Mereka hadir diam-diam, dengan cara sederhana: satu pesan singkat, satu duduk diam di sebelah kita, atau sekadar meme receh yang bisa bikin kita tersenyum di tengah hari yang berat. Sahabat sejati tahu versi terbaik dan terburuk kita, tapi tetap memilih…
…
continue reading
1
Maaf, Hari Ini Aku Nggak Bisa Kuat Dulu
7:17
7:17
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
7:17Kadang kita bangun pagi bukan dengan semangat,tapi dengan jeda panjang sebelum beranjak dari tempat tidur.Bukan karena manja,tapi karena lelah yang sudah terlalu lama mengendap. Di dunia yang menuntut kita selalu positif,mengakui kesedihan sering terasa seperti dosa.Seolah kalau kita sedih,artinya kita gagal jadi manusia kuat. 🎧 Sajak Kini: Maaf, H…
…
continue reading
1
Sandwich Generation : Nanggung Hidup Sendiri, Nanggung Keluarga Juga
5:38
5:38
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:38Ada beban yang datang bukan karena kita minta, tapi karena kita lahir lebih dulu. Anak sulung katanya harus kuat, harus jadi contoh. Tapi… siapa yang jadi tempat pulang si anak sulung? Kita kerja bukan cuma buat diri sendiri. Ada nama-nama yang harus diprioritaskan sebelum keinginan pribadi. Kadang mimpi kita sendiri harus disimpan rapat di rak pal…
…
continue reading
1
20250817: Kejayaan Sejati Dimata Allah. Kejadian 39:2.
1:01:58
1:01:58
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:01:58"Kejayaan Sejati Dimata Allah. Kejadian 39:2." Kebaktian Hari Ahad, 8.30 am, 17 Ogos 2025. BEM Lutong Baru BM. ___ Kejadian 39:2a, AVB - "TUHAN menyertai Yusuf sehingga dia menjadi seorang yang berjaya dalam pekerjaannya." Kejadian 39:2a, ITB - "Tetapi TUHAN menyertai Yusuf, sehingga ia menjadi seorang yang selalu berhasil dalam pekerjaannya; ..." …
…
continue reading
1
UMR & Mimpi yang Tertahan : Hidup, Nabung, atau Nafas Dulu
6:58
6:58
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:58Ada masa di hidup kita ketika gaji terasa terlalu kecil untuk hidup… tapi terlalu besar untuk menyerah. Bukan karena malas, tapi karena lelah yang belum sempat sembuh sejak kemarin. Di usia yang katanya penuh petualangan, kita malah sibuk menghitung: “Kalau beli kopi hari ini, masih bisa isi bensin lusa nggak ya?” Kita bertahan, diam-diam. Menahan …
…
continue reading
1
Usia 25 dan Tidak Punya Apa-Apa (Katanya Harusnya Sudah Sukses)
5:32
5:32
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:32Kadang hidup di usia segini terasa seperti lomba yang kita nggak pernah mendaftar. Orang lain sudah melesat jauh, sementara kita masih meyakinkan diri kalau semua baik-baik saja. Bukan karena malas atau kurang usaha, tapi karena jalan kita memang berbeda. Episode ini untuk kamu yang merasa tertinggal, tapi tetap berjalan meski sendirian. Untuk meng…
…
continue reading
1
Swipe, Chat, Hilang: Hubungan di Era Algoritma
9:00
9:00
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
9:00Di masa ketika perkenalan dimulai dari swipe, dan perpisahan hanya butuh diam… Kita belajar mencintai dalam ketidakpastian, menunggu kepastian dari notifikasi yang makin jarang datang. Hubungan tidak lagi dibangun dari tatap mata dan percakapan panjang, tapi dari typing bubbles yang hilang sebelum sempat terkirim. Di episode ini, kita bicara tentan…
…
continue reading
1
Bertahan di Tempat yang Tidak Lagi Sehat
5:30
5:30
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
5:30Ada masa di mana yang kita perjuangkan bukan ambisi… tapi diri sendiri. Bukan karena lemah. Tapi karena terlalu sering dipaksa kuat. Tiap pagi berangkat bukan membawa semangat, tapi sisa-sisa keberanian untuk tetap ada. Di tempat yang pelan-pelan mengikis rasa percaya diri. Tempat yang bilang: “kalau kamu nggak tahan, mungkin kamu yang kurang.” Pad…
…
continue reading
Ada masa di mana kita tak sedang mencari siapa-siapa. Hanya hidup… pelan-pelan menyembuhkan. Lalu seseorang datang. Dengan niat yang tampak baik. Kita sempat percaya. Tapi semesta punya cara bicara. Lewat story, explore, dan kepekaan yang tak bisa diabaikan. Ternyata dia bukan datang sendiri. Dan saat semua terbuka, dia pergi. Tanpa kata. Karena me…
…
continue reading
1
20250713: "Tubuh Kristus Yang Hidup & Bertumbuh. Efesus 4:12-13."
1:04:41
1:04:41
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:04:41"Tubuh Kristus Yang Hidup & Bertumbuh. Efesus 4:12-13." Kebaktian Hari Ahad 13.07.2025, 8.30 am. BEM Lutong Baru BM. Efesus 4:11-16, ITB. "[11] Dan Ialah yang memberikan baik rasul-rasul maupun nabi-nabi, baik pemberita-pemberita Injil maupun gembala-gembala dan pengajar-pengajar, [12] untuk memperlengkapi orang-orang kudus bagi pekerjaan pelayanan…
…
continue reading
Mereka pernah saling mencinta, dengan cara yang mereka kira… sudah cukup. Cukup dewasa, cukup kenal luka, cukup ingin sama-sama. Tapi waktu akhirnya membuktikan: Cukup—tidak selalu benar-benar cukup. Karena cinta bukan hanya tentang bertahan, tapi tentang merasa aman. Dan pengertian... bukan tentang seberapa sering hadir, tapi seberapa dalam mampu …
…
continue reading
1
20250706: "Melayani Selagi Masih Siang. Yohanes 9:4."
1:17:56
1:17:56
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:17:56"Melayani Selagi Masih Siang. Yohanes 9:4." Kebaktian Hari Ahad. 06.07.2025, 8.30 am. BEM Lutong Baru BM. Yohanes 9:4, ITB. "Kita harus mengerjakan pekerjaan Dia yang mengutus Aku, selama masih siang; akan datang malam, di mana tidak ada seorang pun yang dapat bekerja. " Nota: Perjamuan Suci diadakan dalam kebaktian ini.…
…
continue reading
Dunia ini terlalu sibuk menghitung siapa yang duluan sampai. Tapi teman sejati… tak pernah bertanya kamu sudah sampai mana— yang mereka tanya: “Masih kuat jalan, kan?” Dan untukmu yang memilih menjauh, semoga selalu ada satu ketukan lembut di pintu sepi: “Aku di sini, bukan untuk menghakimi. Hanya mau duduk sebentar, kalau kamu butuh ditemani.” 🎧 D…
…
continue reading
1
Mungkin, Kalau Saat Itu Kamu Bicara
6:18
6:18
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
6:18Mereka pernah bertahan bersama— melewati bangku kuliah, pekerjaan pertama, hingga rencana masa depan. Cinta mereka bukan tentang janji manis, tapi tentang sabar, menunggu, memeluk di tengah badai. Namun suatu hari, segalanya runtuh hanya karena satu pesan: "Kayaknya kita cukup sampai di sini." Tanpa pertengkaran. Tanpa alasan. Tanpa perpisahan yang…
…
continue reading
1
20250621: Pemberkatan Perkahwinan Antara Teofilus Togar Justin & Steffi Anak Patrick Pat.
46:10
46:10
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
46:10Majlis Pemberkatan Perkahwinan Antara Teofilus Togar Justin & Steffi Anak Patrick Pat. Sabtu, 9.30am, 21 Jun 2025. BEM Glory Permy, Permyjaya, Miri. Pengertian Perjanjian Perkahwinan: Perkahwinan adalah ciptaan semulajadi Allah sebelum kejatuhan manusia dalam dosa. Sebagai ciptaan Allah perkahwinan adalah satu 'perhubungan yang suci', a sacred unio…
…
continue reading
Mereka pernah berjalan bersama— dari bangku sekolah hingga rencana masa depan. Cinta mereka sederhana: cukup saling mencintai, cukup saling percaya. Tapi sebuah pengkhianatan mengubah segalanya. Bukan karena pertengkaran, melainkan karena luka yang datang dari arah yang tak disangka. Ia pergi, bukan karena tak cinta, tapi karena rasa percaya sudah …
…
continue reading
1
20250615: Kasih Bapa. Lukas 15:11-32.
1:07:27
1:07:27
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:07:27Hari Bapa. Kebaktian Hari Ahad. 8.30am, 15 June 2025. BEM Lutong Baru BM. 20250615 : "Kasih Bapa. Lukas 15:11-32." **** Yeremia 31:3b, ITB. "Aku mengasihi engkau dengan kasih yang kekal, sebab itu Aku melanjutkan kasih setia-Ku kepadamu." Mazmur 103:13, ITB. "Seperti bapa sayang kepada anak-anaknya, demikian Tuhan sayang kepada orang-orang yang tak…
…
continue reading
Kadang cinta datang tanpa aba-aba. Tak menunggu logika. Tak peduli jarak usia, status, atau seberapa siap hati menyambutnya. Dia datang—begitu saja—seperti hujan pertama setelah musim panjang yang kering. Menyegarkan, tapi juga menenggelamkan. Di episode ini, kita akan menyelami cerita tentang cinta yang tumbuh pelan-pelan dari hal-hal kecil: tawa …
…
continue reading
1
20250608: Berada Dalam Kasih Setia Tuhan. Ratapan 3:22.
42:41
42:41
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
42:4120250608: Berada Dalam Kasih Setia Tuhan. Ratapan 3:22. Ratapan 3:22-24, ITB. Tak berkesudahan kasih setia Tuhan, tak habis-habisnya rahmat-Nya, selalu baru tiap pagi; besar kesetiaan-Mu! ”Tuhan adalah bagianku,” kata jiwaku, oleh sebab itu aku berharap kepada-Nya. Persekutuan Doa pagi Ahad 8 Jun 2025. Retreat Majlis Gereja, BEM Lutong Baru BM. Mou…
…
continue reading
1
20250601: Fikiran Baik, Hidup Baik. Filipi 4:8.
1:15:58
1:15:58
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:15:5820250601 : "Fikiran Baik, Hidup Baik. Filipi 4:8."Kebaktian Hari Ahad.8.30am, 1 June 2025.BEM Lutong Baru BM.***Filipi 4:8, ITB."Jadi akhirnya, saudara-saudara, semua yang benar, semua yang mulia, semua yang adil, semua yang suci, semua yang manis, semua yang sedap didengar, semua yang disebut kebajikan dan patut dipuji, pikirkanlah semuanya itu."…
…
continue reading
1
20250511: Hati Wanita Yang Berharga DiMata Allah. 1 Peterus 3:4.
57:30
57:30
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
57:3020250511 : "Hati Wanita Yang Berharga Dimata Allah. 1 Peterus 3:4."Kebaktian Hari Ahad.Hari Ibu.8.30am, 11 May 2025.BEM Lutong Baru BM.***1 Petrus 3:1-7, ITB."[1] Demikian juga kamu, hai isteri-isteri, tunduklah kepada suamimu, supaya jika ada di antara mereka yang tidak taat kepada Firman, mereka juga tanpa perkataan dimenangkan oleh kelakuan iste…
…
continue reading
1
20250507: Wanita Yang Setia Di Dalam Tuhan.
1:17:30
1:17:30
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:17:30Wanita Yang Setia Di Dalam Tuhan. Matius 22:36-40.Perkongsian sempena Hari Ibu [Mei 2025] & Hari Wanita [20 Mac 2025].Matius 22:36-40, ITB.[36] ”Guru, hukum manakah yang terutama dalam hukum Taurat?” [37] Jawab Yesus kepadanya: ”Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu. [38] Itulah huk…
…
continue reading
1
20250504: Tekun Pikul Salibmu. Lukas 9:23.
1:19:50
1:19:50
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:19:50"Tekun Pikul Salibmu. Lukas 9:23, Ibrani 12:2."Kebaktian Hari Ahad,8.30 am - 10 am, 05 May 2025.BEM Lutong Baru BM.Nota: Pagi ini ada 3 acara diadakan.[1] [13:05 - 28:50]. Perjamuan Kudus.[2] [29:00 - 45:30]. Penyerahan Bayi [Baby Dedication]. [3] [46:15 - 1:14:47.] Khotbah.***Lukas 9:23, AVB.[23] Yesus berkata kepada semua, “Jika seseorang hendak …
…
continue reading
1
20250427 Penyembahan & Kesyukuran Ditengah Badai Hidup. KPR 16:25-26.
1:15:05
1:15:05
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:15:05Kebaktian Hari Ahad.8.30 am, Ahad, 27 April 2025.BEM Lutong Baru BM.Kisah Para Rasul 16:25-26, ITB."[25] Tetapi kira-kira tengah malam Paulus dan Silas berdoa dan menyanyikan puji-pujian kepada Allah dan orang-orang hukuman lain mendengarkan mereka. [26] Akan tetapi terjadilah gempa bumi yang hebat, sehingga sendi-sendi penjara itu goyah; dan seket…
…
continue reading
1
20250413 Gempuru Jako Iban. "Bertumbuh Kuat Dalam Kristus, Kolosi 2:6-7."
1:01:25
1:01:25
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:01:25Bertumbuh Kuat Dalam Kristus, Kolosi 2:6-7.Kolosi 2:6-7, Bup Kudus."[6] Nyadi laban kita udah nerima Jesus Kristus nyadika Tuhan kita, awakka kita majak idup dalam Iya, [7] beurat sereta mansang dalam Iya, lalu nyadi tegap dalam pengarap, nitihka ajar ti udah diberi ngagai kita, lalu seruran meri terima kasih."***Gempuru Jako Iban.BEM Lutong Baru B…
…
continue reading
1
20250413 "Jaga HatiMu, Amsal 4:23."
1:23:58
1:23:58
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:23:58"Jaga HatiMu, Amsal 4:23."Kebaktian Hari Ahad.13 April 2025, 8.30 am.BEM Lutong Baru BM....Amsal 4:23, ITB, "Jagalah hatimu dengan segala kewaspadaan, karena dari situlah terpancar kehidupan."Galatia 5:19 -21, ITB, "[19] Perbuatan daging telah nyata, yaitu: percabulan, kecemaran, hawa nafsu, [20] penyembahan berhala, sihir, perseteruan, perselisiha…
…
continue reading
1
20250406 Allah Lebih Besar, 1 Yohanes 4:4.
1:48:43
1:48:43
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:48:43Kebaktian Hari Ahad, 06 April 2025.BEM Lutong Baru BM.Allah Lebih Besar, 1 Yohanes 4.4.1 Yohanes 4:4 ITB, "Kamu berasal dari Allah, anak-anakku, dan kamu telah mengalahkan nabi-nabi palsu itu; sebab Roh yang ada di dalam kamu, lebih besar dari pada roh yang ada di dalam dunia. "
…
continue reading
1
20250330 Pengorbanan Yang Menyelamatkan.
1:17:16
1:17:16
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
1:17:16"Pengorbanan Yang Menyelamatkan." Khotbah Kebaktian Hari Ahad. 30 Mac 2025, 8.30am. BEM Lutong Baru BM.
…
continue reading
Udah bulan ketiga di Tahun 2024, yakin masih betah HTS (Hubungan Tanpa Status)??
…
continue reading
kalian nggak hanya ngerusak satu tapi bisa juga ngerusak 1000 bunga yang bermekaran di setiap hari nya.
…
continue reading
1
#6 - Patah Hati Menjadi Motivasi
14:50
14:50
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
14:50Boleh Trauma Tapi Inget, Ada Obatnya Yaitu Mindset Kita Sendiri. Patah Hati Juga Bisa Jadi Motivasi!
…
continue reading
Tentang mereka yang berterima kasih karena tanpa mereka kita tak akan jadi apa-apa, tentang harmoni keluarga yang sebenarnya bukan berasal dari keluarga yang sempurna namun saling mengisi/saling terikat saling berkasih ada kunci pelengkap kata keluarga Ingin ceritamu di publikasi, tapi tak ingin rahasianya diketahui, ingin sekedar curhat atau melua…
…
continue reading
Dihadapkan oleh begitu banyak pilihan rasanya sulit dan tak mengeenakkan dan cabang kehidupan sudah sewajarnya, kita merasa takut jika tak yakin harus menapakan kaki yang mana sulit untuk dijalani karena begitu panjang perjalanan yang dilalui Ingin ceritamu di publikasi, tapi tak ingin rahasianya diketahui, ingin sekedar curhat atau meluapkan kegel…
…
continue reading