Pojok merdeka adalah tempat dimana kami memerdekakan segalanya mulai dari merdeka atas berpikir, merdeka atas bertindak, dan juga merdeka atas berbicara. Berkumpul di Pojok Merdeka sudah seperti agenda wajib dalam kami mempertahankan kemerdekaan itu tadi. Pojok Merdeka pula adalah tempat satu-satunya yang kami miliki di kampus kami tercinta ini. Kami merekam obrolan-obrolan tadi agar dapat menjadi kabar baik bagi teman-teman kami khususnya keluarga D3 DKV bahwa kalian mempunyai media untuk b ...
…
continue reading
1
Ep. 01 POMER TALKS : MILIH NAMA PODCAST KAYAK MILIH NAMA BAYI. RIBET!
2:00
2:00
Main Kemudian
Main Kemudian
Senarai
Suka
Disukai
2:00
Pada episode perdana ini kita akan menyajikan proses bagaimana nama podcast ini dipilih. Melalui perdebatan yang cukup panjang dan alot, akhirnya terpilihlah sebuah nama untuk bincang-bincang asal-asalan ini.
…
continue reading