Ego Is The Enemy
MP3•Laman utama episod
Manage episode 312896542 series 3250679
Oleh Lisa Aulia ditemui oleh Player FM dan komuniti kami - hak cipta dimiliki oleh penerbit, bukan Player FM, dan audio distrim secara langsung dari pelayan mereka. Tekan butang Langgan untuk mengesan kemas kini di Player FM, atau tampal suapan URL ke dalam aplikasi podcast lain.
Buku ini seperti sebuah tembakan beruntun. Menyakitkan untuk dilihat apalagi ketika menjadi sasaran. Entah mengapa buku ini seperti memojokkan setiap pembaca. Tapi setiap orang berhak untuk memberi buku ini sebuah kesempatan untuk menyadarkan dan membangunkan kita dari mimpi, fanfasi, dan delusi terhadap diri sendiri. Jangan-jangan selama ini kita malah berguru pada ego. Sebuah oase tanpa henti yang sebenernya ada ujungnya tapi banyak yang tak mau mengakui. Selamat merefleksikan diri dengan buku ini. Ia mungkin tampak menyudutkan tapi percayalah bahwa ia akan membawa kita ke sudut yang terang. Menerangi diri yang sudah gelap dengan tutupan awan ego.
…
continue reading
40 episod